Alat Kuretase
1. Busi Hegar
- Untuk merangsang pembukaan portio pada pasien abortus inkomplitus dan insipien
2. Speculum Slim
- Untuk membantu membukanya vagina saat pelaksanaan Kuret.
3. Cocor Bebek
- Untuk membuka Vagina sehingga bisa melihat keadaan portio dan Uterus
4. Sendok Kuret
- Untuk mengumpulkan hasil sisa jaringan konsepsi yang teringgal di rahim.
5. Sonde
- Untuk mengukur kedalam Uterus
6. Tenakulum
- Untuk menjepit portio pada saat pelaksanaan Kuret
7. Oval Klem
- Untuk menjepit dinding rahim
1 comment:
alat yang di post ini hanya inti saat melakukan prosedur kuret ^_^
Post a Comment